Topik: Kendari
Demi Kebutuhan Hidup, Penjual Tisu Masih Marak di Lampu Merah Kendari
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Sejumlah penjual tisu masih marak di sejumlah titik lampu merah Kota Kendari Sulawesi Tenggara (Sultra). Mereka masih menjajakan tisu dengan alasan kebutuhan...
Pemkot Kendari Bakal Tutup Usaha Sarang Walet yang Tak Berizin
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Sekretaris Kota Kendari, Nahwa Umar mengatakan pemerintah kota (pemkot) akan mengambil langkah tegas dengan menutup paksa usaha sarang burung walet yang...
Upaya SLB Mandara Kendari Mengajar di Tengah Pandemi Covid-19
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Sekolah Luar Biasa (SLB) Mandara Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) terus berupaya memberikan pelajaran kepada siswanya yang memiliki keterbatasan fisik selama pandemi Covid-19.Kepala...
Wali Kota Kendari Serahkan Klaim BPJAMSOSTEK ke Keluarga Nelayan
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Wali Kota Kendari Sulkarnain Kadir menyerahkan klaim Jaminan Kecelakaan Kerja dan jaminan kematian BPJAMSOSTEK kepada ahli waris pekerja nelayan Kota Kendari,...
309 Ton Kelapa Sawit Sultra Diekspor ke China
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Sulawesi Tenggara (Sultra) mengekspor 309 ton Kelapa Sawit Ke China. Selain kelapa sawit, Sultra sudah berhasil melalukan ekspor sebanyak tiga kali di...
Anak Jalanan Diminta Pulang Kampung, Jika Berulah Denda Menanti
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Anak Jalanan (Anjal) di Kota Kendari kian marak. Mereka tersebar disejumlah lokasi. Dengan situasi ini, Pemerintah Kota (Pemkot) Kendari mengambil tindakan...
Dinsos Kendari Imbau Masyarakat Tak Beri Uang kepada Anak Jalanan
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Dinas Sosial (Dinsos) Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali turun ke jalan untuk menertibkan anak jalanan, penjual, maupun pengemis yang berada...
Reses di Wundumbatu, AJP Bantu 50 Sak Semen untuk Perbaikan Jalan
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Ketua Fraksi Partai Golkar DPRD Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) Aksan Jaya Putra (AJP) memberikan sumbangan 50 sak semen untuk perbaikan jalan...
Pipa PDAM di Depan Masjid Al Kautsar Kendari Bocor
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Pipa 10 inci milik Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Anoa Kendari yang terletak di depan Masjid Agung Al Kautsar Kendari...
Pembangunan Tahap II Gedung Wali Kota Kendari Telan Anggaran Rp80 Miliar
ZONASULTRA.COM KENDARI - Pembangunan tahap II gedung Balai Kota Kendari resmi dimulai ditandai dengan pembongkaran bagian sayap gedung lama Wali Kota Kendari Jumat (29/1/2021)...
Februari, Nambo Ditetapkan Jadi Kecamatan Definitif
ZONASULTRA.COM,KENDARI- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kendari Subhan menegaskan kecamatan nambo akan segera terbentuk.Rencananya bulan depan tepatnya Februari Dewan akan mengelar Rapat...
Soal Nasib Pasar Basah Mandonga, Wali Kota Belum Ambil Keputusan
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Wali Kota Kendari Sulkarnain Kadir belum mengambil keputusan terkait rekomendasi DPRD Kota Kendari untuk memutuskan kontrak kerja sama dengan PT Kurnia...
Angin Kencang, Tangkapan Ikan Nelayan Berkurang
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Angin kencang yang melanda wilayah perairan Kendari tidak membuat takut para nelayan untuk turun melaut. Mereka tetap turun melaut dan aktivitas...
Pedagang: Harga Naik, Pendapatan Turun Selama Pandemi
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Pendapatan pedagang yang ada di Pasar Basah dan Pasar Korem, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) mengalami penurunan selama pandemi Covid-19. Belum lagi...
Relokasi Kapal Kayu Wawonii ke Terminal Pelabuhan Wanci Dipastikan Batal
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas II Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) akan mencabut surat keputusan (SK) tentang penataan sandar kapal-kapal...
BPN Kendari Siap Kawal Pengurusan Sertifikat Tanah Elektronik
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Kendari siap Mengawal pembuatan sertifikat elektronik jika sudah di sahkan dan berlakukan di Sulawesi tenggara (Sultra) Khususnya...
Buruh Pelabuhan Kendari Mengamuk Saat Rapat Pemindahan Terminal Kapal Wawonii
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Buruh Pelabuhan Kendari mengamuk dalam rapat dengar pendapat (RDP) yang berlangsung di DPRD Povinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Rabu (27/1/2021).Kericuhan tersebut disebabkan...
Puluhan Koleksi Logam Antik Museum Kendari Dicuri
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Puluhan Koleksi jenis logam milik Museum Taman Budaya Sulawesi Tenggara (Sultra) di Kendari hilang dibobol maling.Kepala Museum dan Taman Budaya Sultra...
Pemkot Kendari Usulkan 500 Guru Honorer Jadi PPPK
ZONASULTRA.COM, KENDARI- Pemerintah Kota Kendari mengusulkan 500 guru honorer untuk diangkat menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).Hal tersebut, berdasarkan dengan program rekrutmen sejuta...
Sampah Plastik Tertumpuk, Warga Sambuli Keluhkan Mobil Pengangkut
ZONASULTRA.COM,KENDARI- Warga Kelurahan Sambuli mengeluhkan tumpukan sampah plastik yang ada di Kelurahan Sambuli, Kecamatan Nambo.Salah satu warga setempat Sitti Asma menurutnya tumpukan sampah ini...