Topik: Muna Barat
Pj Bupati Mubar Berikan Bantuan Dana Hibah ke Rumah Ibadah dan Lembaga Keagamaan
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Mubar, Bahri menyerahkan bantuan kepada rumah ibadah dan lembaga keagamaan, yang dilaksanakan di halaman kantor bupati, Senin (24/10/2022)....
Pj Bupati Mubar Janji Bangun Kembali Rumah Lansia yang Terbakar
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra), Bahri, mengunjungi langsung Wa Ode Salimu (69), lansia yang rumahnya terbakar beberapa...
Pemkab Mubar dan Bandung Teken MoU Potensi Daerah dan Pelayanan Publik
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pemerintah Kabupaten Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra) dan Pemerintah Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat melakukan penandatangan kesepakatan bersama dan perjanjian...
Target Masuk Lima Besar Porprov 2022, Mubar Ikutkan 10 Cabang Olahraga
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Kabupaten Muna Barat (Mubar) siap mengikuti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Tenggara (Sultra) 2022 yang akan dilaksanakan di Kota Baubau dan...
Kabupaten Muna Barat Resmi Sandang Predikat Universal Health Coverage
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Kabupaten Muna Barat (Mubar), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) resmi menyandang predikat Universal Health Coverage (UHC). Hal itu ditandai dengan penyerahan penghargaan...
DPD KNPI Mubar Salurkan Bantuan Sembako untuk Korban Kebakaran
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pengurus Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra) menyalurkan bantuan sembako kepada...
Pembangunan Asrama Mahasiswa Mubar di Kendari Dimulai Tahun Depan
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra) akan mulai membangun asrama mahasiswa di Kelurahan Kambu, Kecamatan Mokoau, Kota Kendari.Plt...
Pj Bupati Mubar Beri Sinyal Bakal Kembali Lakukan Mutasi
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra), Bahri memberi sinyal bakal kembali melakukan mutasi pada November 2022.Bahri mengatakan, mutasi...
Pj Bupati Kaget Tenaga Non-ASN di Mubar Capai 2.591 Orang, Bakal Lakukan Validasi Ulang
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pemerintah telah menyelesaikan pendataan data tenaga non-aparatur sipil negara atau non-ASN. Untuk Kabupaten Muna Barat (Mubar), tercatat ada 2.591 tenaga non-ASN.Penjabat...
Ini Tiga Bahan Pokok Penyumbang Inflasi di Mubar
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Muna Barat (Mubar) Bahri menyebut ada tiga bahan pokok yang menjadi penyumbang inflasi di Mubar. Ketiga bahan pokok...
Stunting di Mubar Capai 364 Kasus, Para Kepala Desa Diminta Berperan Maksimal
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Muna Barat (Mubar) meminta kepada seluruh kepala desa untuk serius menangani stunting. Pasalnya angka stunting...
Capaian Vaksin Booster Masih Rendah, Dinkes Mubar Bakal Kembali Lakukan Vaksinasi Door to Door
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Muna Barat (Mubar) kembali akan melakukan vaksinasi door to door ke rumah warga. Hal itu dilakukan karena...
Siapkan Dana Rp15 Miliar, Pemkab Mubar Akan Membentuk BUMD
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muna Barat (Mubar), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) akan membentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) pada tahun 2023 mendatang....
Pj Bupati Mubar Tegaskan Pelayanan Kesehatan Gratis Jadi Prioritas Utamanya
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Muna Barat (Mubar), Bahri menegaskan pelayanan kesehatan gratis kepada masyarakat menjadi prioritas utamanya. Sebab, pelayanan kesehatan merupakan pemenuhan...
Bangun Mubar Berbasis Digital, Pj Bupati Akan Terapkan Lima Aplikasi dari Bandung
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Mubar, Bahri mengungkapkan akan membangun daerah dengan berbasis digital. Tak tanggung-tanggung lima aplikasi akan diambilnya dari Kabupaten Bandung,...
TP PKK Kabupaten dan Kecamatan di Mubar Resmi Dikukuhkan
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten dan lima TP PKK Kecamatan resmi dikukuhkan dan dilantik, yang dilaksanakan di...
IPSI Mubar Target Tiga Emas di Porprov Sultra 2022
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pengurus Ikatan Pencat Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Muna Barat (Mubar) menggelar seleksi atlet untuk mengikuti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Tenggara...
Punya 100 Butir Telur dalam Perutnya, Piton Sebesar Pohon Pinang Ini Dilumpuhkan Warga
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Seekor ular piton berukuran panjang 7 meter muncul di kebun milik warga. Ular piton sebesar pohon pinang ini ditemukan oleh warga...
Pabrik Tepung Tapioka Akan Dibangun di Wadaga Mubar
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Pabrik tepung tapioka berbahan baku ubi kayu akan dibangun di Desa Kampani, Kecamatan Wagada, Kabupaten Muna Barat (Mubar), Sulawesi Tenggara (Sultra).Pj...
Ada Laporan APMS Tondasi Mainkan Takaran, Pj Bupati Mubar Turun Sidak
ZONASULTRA.ID, LAWORO - Penjabat (Pj) Bupati Mubar, Bahri melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Agen Premium Minyak dan Solar (APMS) Tondasi, Selasa (20/9/2022). Sidak tersebut...