Topik: Wisata
Temukan Mata Air Panas Baru, Dinpar Konut Bakal Bagi Wisata Wales Jadi 3 Zona
PENINJAUAN WALES- Kepala Dinas Pariwisata Konut Yade Riyanto melakukan foto bersama awak media Zonasultra.com saat melakukan peninjauan pengembangan wisata air panas Wawolesea (Walses)...
Wantimpres: Pemerintah Pusat Komit Kembangkan Pariwisata Wakatobi
KUNJUNGAN WATIMPRES RI - Rombongan Wantimpres mengunjungi kabupaten Wakatobi, Kamis (20/7/2017). Kedatangan mereka untuk melihat potensi dan kendala pengelolaan pariwisata di daerah itu. Dalam...
Wantimpres Sebut Desa Wisata Namu Surga Hijau di Indonesia Timur
WISATA NAMU - Wantimpres Prof. Dr. Adiningsih bersama bupati Konsel Surunuddin Dangga saat melihat koleksi foto keindahan pulau Namu yang terpajang. Hal ini...
Puncak Bajo Indah, Wisata Alam di Pesisir Konawe
PUNCAK BAJO INDAH - Puncak Bajo Indah, Desa Bajo Indah, Kecamatan Soropia, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara (Sultra). (Ilham Surahmin/ZONASULTRA.COM) ZONASULTRA.COM, KENDARI - Memilih lokasi weekend...
Dihantam Ombak, 10 Gasebo Wisata Panggulawu di Konut Rusak
ABRASI - Abrasi di pantai Panggulawu Desa Puudonggala Kecamatan Sawa Konawe Utara, mengakibatkan tiang-tiang sejumlah gasebo mengalami kerusakan, Minggu (2/7/2017).(MURTAIDIN/ZONASULTRA.COM). ZONASULTRA.COM, WANGGUDU - Sebanyak 10...
Sehari, Pedagang di Permandian Napabale Raup Untung Hingga Jutaan Rupiah
PERMANDIAN NAPABALE - Suasana permandian Napabale yang dipadati pengunjung yang berasal dari berbagai wilayah di Kabupaten Muna Sulawesi Tenggara (Sultra) saat musim libur lebaran....
Pengunjung Permandian Napabale Keluhkan Minimnya Fasilitas Umum dan Banyak Sampah
PERMANDIAN NAPABALE - Suasana permandian Napabale yang dipadati pengunjung yang berasal dari berbagai wilayah di Kabupaten Muna Sulawesi Tenggara (Sultra) saat musim libur lebaran....
Napabale, Eksotisme Danau Air Asin
Danau Napabale ZONASULTRA.COM, RAHA - Setelah menaklukkan jalur perbukitan yang terjal dan penuh semak-semak, tersajilah landscap alam yang menawan saat penulis tiba di puncak...
Danau Biru di Kolut, Populer Tapi Minim Fasilitas
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Destinasi wisata Danau Biru di desa Walasiho, kecamatan Wawo, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) terkenal akan kesejukan dan keindahan...
Libur Lebaran, Pantai Maleura Masih Primadona Wisata di Muna
PANTAI MALEURA - Suasana pengunjung yang memadati pantai Maleura, Rabu (28/6/2017) untuk mengisi waktu libur lebaran bersama keluarga dan sahabat. Para pengunjung yang bersantai,...
Pasir Putih Katambe di Buteng, Pilihan Destinasi Wisata Baru di Sultra
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Dari jauh, hamparan pasir putih berkilau berpadu dengan warna merah jambu, bak mutiara disinari matahari. Hembusan angin sepoi-sepoi begitu terasa saat...
Libur Lebaran, Pengunjung Wisata Pulau Bokori Capai Ribuan Perhari
Pulau Bokori ZONASULTRA.COM, KENDARI - Dibandingkan pada libur hari raya idul fitri tahun lalu, pengunjung wisata Pulau Bokori, Soropia, Kabupaten Konawe tahun ini mengalami peningkatan...
Wakatobi Presentasikan Potensi Wisata di Bali Beyond Travel Fair 2017
BBTF 2017 - Suasana Bertemunya Buyer (pembeli paket) yang terlihat duduk dan Seller (penjual paket) yang pada gambar terlihat sedang berdiri dengan jumlah sekitar...
Pantai Cemara Wakatobi Bersaing dengan Sembilan Nominasi API
PANTAI CEMARA - Salah Satu obyek wisata bersih terpopuler Nominasi Anugrah Pesona Indonesia (API). (Istimewa) ZONASULTRA.COM, WANGI-WANGI - Pantai Cemara Wakatobi yang terletak di Desa...
Lima Tempat Wisata di Sultra Masuk Nominasi Anugerah Pesona Indonesia 2017
Lima Tempat Wisata di Sultra Masuk Nominasi Anugerah Pesona Indonesia 2017 ZONASULTRA.COM, KENDARI - Tahun ini Kementerian Pariwisata kembali mengajak masyarakat untuk aktif memilih...
Yuk! Ngabuburit di Permandian Air Panas Wawolesea Konut
ZONASULTRA.COM, WANGGUDU - Permandian air panas Wawolesea dapat menjadi alternatif pilihan untuk menunggu waktu berbuka puasa. Pemandian yang terletak di Desa Wawolesea, Kecamatan Wawolesea,...
Dinas Pariwisata Sultra Genjot Peningkatan Kapasitas Usaha Masyarakat Kawasan Wisata
DISPAR - Peserta kegiatan workshop Peningkatan Kapasitas Usaha pada tujuan Wisata yang ada di Provinsi Sulawesi Tenggara yang digelar Dinas Pariwisata Provinsi Sultra,...
Dilintasi Kapal-Kapal dari Eropa, Abu Hasan Akan Promosikan Potensi Wisata Butur
ZONASULTRA.COM, JAKARTA - Tak mau kalah dengan Wakatobi, Kabupaten Buton Utara (Butur) juga akan menunjukkan potensi destinasi wisata yang cukup menjanjikan. Bupati Butur Abu...
Pemda Konsel Jadikan Namu Sebagai Desa Wisata
DESA WISATA - Bupati dan wakil bupati Konsel saat meninjau obyek wisata yang ada di desa namu kecamatan laonti kabupaten konawe selatan, Rabu...
KPHL Peropa’ea Bakal Genjot Wisata Mangrove di Butur
Rencana maket bisnis wisata manggrove Kabupaten Buton Utara ZONASULTRA.COM, BURANGA - UPTD Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (KPHL) Peropa'ea Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) kini tengah...