Momen Natal Dua Kakak Beradik Lansia di Tengah Keterbatasan Fisik
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI – Keriput di wajahnya bertambah mana kala menjawab pertanyaan. Matanya berkaca saat kembali mengingat kenangan melewatkan momen natal tanpa beribadah di gereja....
Ibu yang Bunuh Anaknya Dibawa ke RSJ Kendari
ZONASULTRA.COM, BAUBAU - Ibu yang diduga mengidap baby blues syndrome, MF (21) dibawa ke Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Kendari, Kamis, (27/2/2020). Perbuatan MF sebelumnya...
Tinjau Pelebaran Jalan Poros Metere – Lolibu, Samahuddih Pastikan Pengerjaannya Rampung Tahun 2019
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Bupati Buton Tengah (Buteng) Samahuddin meninjau pengerjaan pelebaran ruas jalan poros Metere - Lolibu, Kecamatan Lakudo, Jumat (13/9/2019). Peninjauan dilakukan dari...
Kisah Istri Jurnalis Sodli Soleh yang Dipecat sebagai Honorer di DPRD Buteng
ZONASULTRA.COM, BAUBAU - Siti Marfuah (34) dipanggil menghadap Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Buton Tengah (Buteng), Sultra pada Juli 2019 lalu. Marfuah diperingatkan...
Lantik Pejabat Eselon, Bupati Buteng Tekankan Kinerja dan Loyalitas
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buteng Tengah (Buteng) kembali melakukan penyegaran pejabat. Kali ini, sebanyak 204 pejabat administrasi dan fungsional dilantik oleh Bupati...
Samahuddin Sukses Pimpin Buteng Jadi DOB Berpredikat Baik
ZONASULTRA.COM, JAKARTA - Bupati Buton Tengah (Buteng), Samahuddin sukses memimpin daerahnya sebagai Daerah Otonomi Baru (DOB) berpredikat baik. Dalam evaluasi akhir perkembangan penyelenggaraan pemerintahan...
Tujuh Anggota DPRD Buteng Positif Corona
ZONASULTRA.COM,LABUNGLARI - Tujuh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Buton Tengah (Buteng) Sulawesi Tenggara (Sultra) dinyatakan positif Corona (Covid-19) pada Minggu (26/7/2020). Tiga dari...
Lima Komisioner KPU Buteng Dilapor ke DKPP
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Lima orang komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) kabupaten Buton Tengah (Buteng), Sulawesi Tenggara (Sultra) dilaporkan ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP)...
KPU Buteng Tetapkan Caleg Terpilih, PDIP Unggul, Disusul PAN dan Nasdem
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Buton Tengah (Buteng), Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar rapat pleno dan mengumumkan 25 calon anggota legislatif...
Resmi Jabat Sekda Buteng, Konstantinus Bukide Siap Menjalankan Tugas yang Amanah
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Konstantinus Bukide resmi menjabat sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) kabupaten Buton Tengah (Buteng) menggantikan La Ode Hasimin yang kini masuk masa pensiun.Konstantinus...
25 Anggota DPRD Buteng Disumpah, Siap Bangun Peradaban Masyarakat
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Sebanyak 25 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Buton Tengah (Buteng) resmi diambil sumpahnya oleh Ketua Pengadilan Negeri (PN) Pasar...
Andi Muhammad Yusuf Dilantik Jadi Pj Bupati Buteng
ZONASULTRA.ID, KENDARI - Asisten Deputi Infrastruktur Pemerintahan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) RI, Andi Muhammad Yusuf resmi dilantik menjadi Penjabat (Pj) Bupati Buton Tengah...
Sekda Buteng Ingatkan ASN Jangan Malas
ZONASULTRA. COM, LABUNGKARI- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Buton Tengah (Buteng), Kostantinus Bukide terus memberikan warning kepada para Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Buteng, untuk...
Pemda Buteng Hibahkan 10 Hektare Lahan untuk Markas Brimob
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Penandatanganan hibah sebidang tanah dengan luas 10 hektare yang terletak di Kecamatan Mawasangka, Buton Tengah (Buteng) resmi dilakukan. Lahan itu untuk...
Bupati Buteng Tinjau Realisasi Pengerjaan Jalan Pelabuhan Kontainer
ZONASULTRA.COM,LABUNGKARI- Bupati Buton Tengah (Buteng), Sulawesi Tenggara (Sultra), Samahuddin, meninjau pengerjaan jalan simpang empat desa One Waara, Senin (1/6/2020). Jalan tersebut menghubungkan Pelabuhan Kontener...
Dinas Perikanan Buteng Bakal Budidayakan Ikan Tuna
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Guna meningkatkan produksi ikan di Kabupaten Buton Tengah, Sulawesi Tenggara (Sultra), dinas perikanan setempat berencana akan membuat budidaya ikan tuna.Kepala Dinas...
Pemkab Buteng Siap Gunakan Sistem Online untuk Pajak Daerah
ZONASULTRA.COM, KENDARI - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buton Tengah (Buteng) menjadi salah satu dari 17 kabupaten/kota di Sulawesi Tenggara (Sultra) yang siap mengoptimalkan Pendapatan Asli...
Kenakan Kostum dari Bahan Daur Ulang, Kontingen Kwarcab Buteng Antusias Ikuti Karnaval Jamda
ZONASULTRA.ID, MUNA - Peserta jambore Kwarcab Buton Tengah (Buteng) tampil memukau dengan memakai kostum adat yang terbuat dari bahan daur ulang kantong plastik dan...
Penjagaan Perbatasan Muna-Buteng Diperketat
ZONASULTRA.COM, LABUNGKARI - Penjagaan Pos Perbatasan Muna-Buton Tengah (Buteng) diperketat saat momen mudik lebaran tahun ini. Sekretaris Daerah (Sekda), Kostantinus Bukide memantau langsung sekaligus...
FGD Penyusunan Anggaran, Pemda Buteng Hadirkan Dirjen Keuangan Daerah
ZONASULTRA, LABUNGKARI - Pemerintah daerah Buton Tengah (Buteng) melalui Badan Perencanaan Daerah (Bapeda) menggelar kegiatan Focus Group Discussion (FGD) atau diskusi kelompok terarah, Senin...