Pemkab Kolut Gelar Sosialisasi Saber Pungli Dan Gratifikasi
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Pemerintah Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar rapat sosialisasi tentang satuan tugas (Satgas) sapu bersih pungutan liar (Saber Pungli)...
Tim Labfor Olah TKP Penyebab Kebakaran di Kantor DPMD Kolut
OLAH TKP - Tim Laboratorium Forensik (Labfor) Makassar, Kamis (18/5/2017) melakukan Olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) di kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD)...
Hasil Pengembangan, Satresnarkoba Kolut Kembali Bekuk Satu Pengedar Sabu
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Jajaran Satuan Resersa Narkoba (Satresnarkoba) Polres Kolaka Utara (Kolut) kembali mengamankan seorang warga berinisial HI duga pengedar narkotika jenis sabu, warga Desa...
Penyidik Polres Kolut Periksa 120 Saksi Dugaan Korupsi Dana Desa
ZONASULTRA.COM, LASUSUA-Penyidik Unit II Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Kepolisian Resor (Polres) Kolaka Utara (Kolut) telah memeriksa 120 orang saksi kasus dugaan korupsi Dana Desa...
Petani Asal Kolut Ditemukan Tewas di Kebun Kakao
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Seorang petani di Desa Koreiha Kecamatan Ngapa Kabupaten Kolaka Utara (kolut) ditemukan tewas bersimbah darah di kebun coklat tak jauh dari...
Wujudkan Pemilu Damai, Polres Kolut Gelar Tablig Akbar
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Guna mewujudkan pemilihan umum (Pemilu) 2019 yang damai, jajaran Kepolisian Resort (Polres) Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) mengelar tablig akbar...
Pengadilan Agama Kolut Minta Masyarakat Gunakan Aplikasi E-Court
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Kolaka Utara (Kolut) Sulawesi Tenggara (Sultra) telah meluncurkan aplikasi program Electronic Court (E-court) yang bertujuan mempermudah masyarakat...
Atlet Karate Asal Kolut Wakili Sultra di Ajang O2SN
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Bunga Aprilia (13), salah satu atlet cabang olahraga (cabor) karate asal Kabupaten Kolaka Utara (Kolut) akan mewakili Sulawesi Tenggara (Sultra) di...
Kapolres Kolut Pantau Langsung Arus Mudik di Pelabuhan Tobaku
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Kapolres Kolaka Utara (Kolut) AKBP Juli Eko Prihartono memantau langsung pos pengamanan arus mudik lebaran 2017 di Pelabuhan Tobaku, Desa Katoi,...
Pemberian Hadiah untuk Mantan Kapolres Kolut Disoroti
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Pemberian hadiah yang dilakukan puluhan kepala OPD dan forkopimda lingkup Pemerintah Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) kepada mantan Kepala...
Satu Pasien DBD Dirawat di RSUD Djafar Harun Lasusua
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Mutmainah (15), warga Desa Beringin, Kecamatan Ngapa, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) dilarikan ke ICU RSUD Djafar Harun Lasusua...
118 Personel Gabungan Amankan Natal dan Tahun Baru di Kolut
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Sebanyak 118 personel gabungan dari Polres Kolaka Utara (Kolut) dan instansi terkait akan diturunkan untuk amankan Natal dan Tahun Baru di...
Lahan Bermasalah, Pembangunan Pasar Pundoho Kolut Dihentikan Sementara
ZONASULTRA.COM, LASUSUA - Pembangunan pasar rakyat di Desa Pundoho Kecamatan Pakue Utara, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) dihentikan sementara karena status lahan...
Pemkab Kolut Bangun Sekretariat Public Safety Center
ZONASULTRA.COM,LASUSUA- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kolaka Utara (Kolut) terus berupaya meningkatkan pelayanan kesehatan dengan membangun Sekretariat Public Safety Center (PSC) dengan tujuan mempercepat pelayanan gawat...
Begini Kelanjutan Dugaan Korupsi Lahan Pemakaman Umum di Kolut
ZONASULTRA.COM,LASUSUA- Kejaksaan Negeri (Kejari) Kolaka Utara (Kolut) Sulawesi Tenggara (Sultra) saat ini tengah menunggu hasil perhitungan audit dari Masyarakat Profesi Penilai Indonesia (Mappi) terkait...
Buka Porseni PGRI, Bupati Kolut Ingatkan Guru Tak Terpecah Belah
ZONASULTRA,COM, LASUSUA - Bupati Kolaka Utara (Kolut), Rusda Mahmud membuka secara resmi pekan olah raga dan seni (Porseni) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) tahun...
Bak Penampungan PDAM Kering, Warga Kolut Kesulitan Air Bersih
ZONASULTRA.COM, LASUSUA-Bak Penampungan Air milik Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Tampanam di Desa Walasiho, Kecamatan Wawo, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut) sudah tiga bulan...
Tidak Mampu Menanjak, Mobil Pengangkut Buah di Kolut Masuk Jurang
ZONASULTRA.COM, LASUSUA- Satu unit mobil pick up dengan nomor polisi DD 8374 yang mengangkut buah-buahan terguling hingga masuk jurang di jalan trans Sulawesi, tepatnya...
Buntut Desak Pencopotan Kades Pumbolo, DPRD Kolut Gelar RDP
ZONASULTRA.COM,LASUSUA- Buntut dari desakan pencopotan Kepala Desa (Kades) Pumbolo, Kecamatan Wawo Muh Sahir oleh masyrakat di Kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) setempa, Kamis...
Pabrik Kakao di Kolut Bakal Serap Ratusan Tenaga Kerja Lokal
ZONASULTRA.COM,LASUSUA- Pembangunan major project pengembangan kawasan berbasis korporasi petani kakao di Desa Ponggiha, Kecamatan Lasusua, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) telah rampung...