25.2 C
Kendari
Minggu, 28 April 2024
zonasultra kontak
Andi Syahrir

Kisah Toilet Canggih dan Teori Determinisme McLuhan

Lantai tiga di pusat perbelanjaan itu padat. Ada bioskop yang baru dibuka. Promonya menggoda. Antrian mengular. Saya dan keluarga tidak berniat menonton. Hanya ingin...
Andi Syahrir

Pejabat Tak Perlu Disumpah dengan Al Qur’an

Di suatu subuh yang dingin, seorang ustadz naik ke mimbar, berceramah, dan mengemukakan ketidaksetujuannya tentang pejabat yang ketika pengambilan sumpah jabatan menggunakan kitab suci...
Abdi Mahatma

Quo Vadis KPU?

​Pemilu 2019 usai. Keriuhan elektoral yang sempat melahirkan polarisasi dukungan publik akibat perbedaan pilihan kandidat, perlahan sudah mengkristal kembali. Di tahun 2020 ini, hajatan...
Animal Politik dalam Animo Politik Pilkada

Menuju Pilkada, Incumbent Rawan Korupsi Politik

Sebagai suatu negara dimana korupsi menjamur dimana-mana, ada satu jenis korupsi yang patut untuk kita ketahui, yaitu korupsi politik. Korupsi politik bukanlah fenomena baru...
Andi Syahrir

Kedatangan 500 TKA: Apa yang Sedang Kita Tolak

Tulisan ini diawali dengan kesepakatan umum yang diterima publik. Bahwa investasi asing diterima secara terbuka di Sultra. Termasuk investasi PT. Virtue Dragon Nickel Industry...

Dimanakah Keadilan?

Derita kaum muslim seakan tak ada habis-habisnya baik itu di negeri mereka sendiri yang mayoritas muslim, terlebih di negeri dimana mereka sebagai minoritas. Hal...
Dasmin Ekeng

Bayang-bayang Teror dan Wajah Kemajemukan Indonesia

Kemajemukan yang melekat pada struktur kultural ke-Indonesiaan menjadi sebuah keniscayaan dalam wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Pada optimisme ini, masyarakat Indonesia memandang perbedaan...
Andi Syahrir

Pemungut Puing-Puing Kehormatan

OPINI : Di penghujung Oktober 2014 silam, kader PAN di DPRD Sultra ribut. Mereka mempertengkarkan jabatan. Berebut ketua komisi tiga. Ada dua yang digadang-gadang....
Hasni Tagili, M. Pd. Praktisi Pendidikan Konawe - Opini

Potret Beras Sachet

Perum Bulog baru-baru ini meluncurkan beras sachetan 200 gram. Rp 2.500 adalah harga yang dibanderol untuk setiap sachetnya. Beras tersebut akan dijual di koperasi...
Dampak Covid-19 terhadap Sulawesi Tenggara

Dampak Covid-19 terhadap Sulawesi Tenggara

Berdasarkan data dari KOMPAS.com per 1 Juni 2020, jumlah penderita Covid-19 di Indonesia mencapai 26.940 orang. Jumlah ini bertambah 467 orang dari hari sebelumnya....
Hasrianti

Inflasi Harga Pangan Dianggap Wajar

Pangan merupakan segala sesuatu yang berasal dari sumber hayati dan air baik yang diolah maupun tidak.diperuntukkan sebagai makanan atau minuman bagi konsumsi manusia termasuk...
Dasmin Ekeng

Feminisme – Antara Kodrat dan Emansipasi dalam Jiwa Perempuan

Kodrat dan emansipasi adalah kisruh dalam jiwa perempuan. Emansipasi membubuhkan 'virus' di setiap kepala perempuan, bahwa hidup tidak mesti harus berdampingan dengan laki-laki. Tapi...
Politik Dalam Perspektif Cinta

Politik Dalam Perspektif Cinta

Cinta jangan engkau tinggalkan diriku, begitulah manisnya dan indahnya kata-kata yang sering terlontar dari para politik praktis.Bila kita telusuri, secara sederhana kalimat-kalimat yang digunakan...
Fitriani S.Pd

Pengelolaan Transportasi Ala Kapitalisme versus Islam

Kecelakaandi perairan Indonesia terjadi lagi dan lagi. Usai kasus tenggelamnya KM Sinar Bangun di perairan Toba yang menyisakan 145 korban yang tak ditemukan sampai...
Membangun Pariwisata karena Eforia Viralitas, Bisa Jadi "Boomerang" Negatif

Membangun Pariwisata karena Eforia Viralitas, Bisa Jadi “Boomerang” Negatif

Melihat Pariwisata Sultra dari prespektif subyektif saya sebagai salah satu pemerhati pariwisata di Sulawesi Tenggara, sesungghunya Daerah ini kaya akan potensi.Namun pertanyaan dalam diri...
Andi Syahrir

Sepiring Kearifan Pada Sepanci Kari Ayam

Lebaran diumumkan besok oleh pemerintah. Dua ormas besar, NU dan Muhammadiyah, sepakat. Pasca orde baru, mereka kerap berbeda dalam penentuan 1 Syawal. Akibatnya, sholat...
Zulfikar Halim Lumintang, SST

Tebuku Malang, Gulaku Sayang

Tebu merupakan salah satu komoditas perkebunan yang dimiliki Indonesia. Namun, tanaman dengan nama latin Saccharum Officinarum ini, keberadaannya mulai terancam di Indonesia. Dibuktikan dengan semakin menipisnya...
Andi Syahrir

Selamat Datang Adik-Adik Mahasiswa Baru

OPINI - Saya merasa agak centil menyapa mahasiswa baru dengan “adik-adik”. Tiba-tiba ingat umur. Mereka yang jadi mahasiswa baru tahun ini lahir ketika saya...
Uang Negara untuk Membodohkan Bangsa

Uang Negara untuk Membodohkan Bangsa

Salah satu tujuan negara Indonesia adalah mencerdaskan kehidupan berbangsa yang tertuang dalam pembukaan UUD ‘45. Cita-cita tersebut menjadi tanggungjawab utama pemerintah dengan seluruh elemen...
A. Alfitra Dwifajryn, ST, M.MT

Dampak Covid-19 Tingkat Hunian Hotel Terjun Bebas, Pengusaha Hotel Harus Lakukan Ini

Pengusaha hotel harus berfikir keras dan segera mengambil langkah strategis ditengah hantaman pandemi virus corona, Covid-19 ini. Asosiasi pengusaha Indonesia mengemukaan wabah covid-19 sangat berdampak...

BERITA TERKINI